Pengabdian Tahun 2017

Berikut rincian pengabdian dosen PS S1 Sistem Informasi selama tahun 2017

Daftar Pengabdian Dosen PS S1 Sistem Informasi Tahun 2017

Tahun

Judul Kegiatan Pelayanan/Pengabdian kepada Masyarakat

Sumber dan Jenis Dana

2017

Pelatihan Penerapan Dasbor E-Learning Pada Sekolah Menengah Kejuruan

DIPA

2017

Pelatihan E-Learning Berbasis Game Untuk Mata Pelajaran Pemrograman Java di Sekolah Menengah Kejuruan

DIPA

2017

Pelatihan Dasar-Dasar Komputer dan Budidaya Ikan Gurami bagi Pengasuh dan Santri Pondok Pesantren Mazro'atul Ulum Desa Wajak Kecamatan Wajak Kabupaten Malang

DIPA

2017

Pemanfaatan Aplikasi Perangkat Bergerak Edukatif Untuk Meningkatkan Pengetahuan Kebudayaan dan Kekayaan Indonesia Pada Siswa Sekolah Dasar di Kota Malang

DIPA

2017

Implementasi Sistem Penempatan Prakerin (Praktek Kerja Industri) Siswa SMK Menerapkan Algoritma Genetika (Studi Pada SMK PGRI 3 Malang dan SMKN 3 Malang)

DIPA

2017

Pelatihan Manajemen Jaringan Dalam Pengelolaan Teknologi Informasi Bagi Siswa Sekolah Menengah Kejuruan

DIPA

2017

Pelatihan Pembuatan Web untuk Ustadz & Pengelola Pondok Pesantren Sebagai Media Informasi di Kabupaten / Kota Kediri

DIPA

2017

Peningkatan Kinerja Yayasan Pendidikan Melalui SIMAG (Sistem Informasi Manajemen Gaji)

DIPA

2017

Kegiatan Implementasi Sistem Informasi Antrian di Puskesmas Ketawang Kabupaten Malang

DIPA

2017

Pemasangan sistem peringaatan dini tanah longsor di desa Lemah Putih, kota Batu

DIPA

 

Share