Rekayasa Sistem Komputer

Rekayasa Sistem Komputer

Merupakan keminatan yang menekankan pada level perancangan atau implementasi arsitektur dan infrastruktur sistem berbasis komputer dengan mempelajari:

  1. Arsitektur dan Organisasi Komputer: Desain, pemanfaatan, analisis dan pengembangan perangkat keras komputer (baik simulasi maupun implementasi) dari sisi arsitektur dan atau organisasinya sesuai fungsi dan operasi komputer, serta perangkat lunak sebagai penunjang perangkat keras yang dilibatkan.
  2. Implementasi topologi dan protokol Jaringan sensor nirkabel pada embedded system. Desain, pemanfaatan, analisis dan pengembangan fitur komunikasi sebagai infrastruktur sistem komputer yaitu pada Physical Layer dan Data Link Layer.
  3. Real time systems (deterministic) and processing. Hard, Firm, Soft Real Time Systems: Desain, pemanfaatan, analisis dan pengembangan timing constraint yang penting untuk ketepatan data dan waktu.
  4. Fault Tolerant Computer Systems:  Desain, pemanfaatan, analisis dan pengembangan arsitektur sistem komputer untuk mencegah atau menanggulangi kegagalan pada sistem komputer.
  5. High Performance Computing: Desain, implementasi, dan analisis pada cluster & Grid computer, Parallel Processing, GPU Cluster, Arsitektur Cloud Computing

Keminatan Rekayasa Sistem Komputer mendukung profil lulusan sebagai berikut:

  1. Perekayasa Komputer & Embedded System (CE-P1)
  2. Perekayasa Internet of Things (CE-P2)
  3. Perekayasa Infrastuktur Sistem Terdistribusi & High Performance Computing (Distributed & HPC System Engineer) (CE-P4)

Share

GDP Logo
Nokia Logo
IBM Logo
Cisco Logo
Oracle Logo
NI Logo