Penelitian

Evaluasi Penerimaan Sistem Informasi dengan menggunakan metode TAM (Technology Acceptance Model)
Mengevaluasi E-Learning yang ada di FILKOM UB, dengan mahasiswa sebagai obyek penelitian. Hasilnya adalah faktor-faktor yang mempengaruhi penerimaan E-Learning sesuai dengan persepsi mahasiswa.

 

Pembangunan Knowledge Management System
Dilakukan di FILKOM UB, bertujuan untuk mendapatkan expertise dari setiap dosen. Hasil yang diharapkan dalam penelitian ini adalah memudahkan dosen dalam melakukan penelitian dan konsultasi skripsi oleh mahasiswa.

Share